MADIUN – Selasa (13/9/2022) diadakan rapat rekonsiliasi PBB dari Bapenda di Gedung Pertemuan Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun. Rapat yang dihadiri para petugas pemungut pajak Kelurahan Oro Oro Ombo ini berjalan dengan lancar. Pihak Bapenda menghimbau para petugas pemungut pajak untuk mengingatkan para wajib pajak untuk membayarkan kewajibannya karena sudah mendekati…
Kategori: PPID
Penyaluran BLT BBM dan Sembako Bulan September 2022 Kelurahan Oro Oro Ombo
MADIUN – PSM Kelurahan Oro Oro Ombo dan Tagana hari ini melakukan pendampingan penyaluran dana Bantuan Langsung Tunai Bahan Bakar Minyak (BLT BBM) dan Sembako Bulan September tahun 2022 kepada KPM (Keluarga Penerima Manfaat) Kelurahan Oro Oro Ombo, Senin (12/9/2022). Penyaluran BLT BBM dan sembako kepada 274 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dilaksanakan di Gedung…
Musyawarah Kelurahan (Muskel) Data Terpadu Kesejahteraan Sosial Kelurahan Oro Oro Ombo
MADIUN – Jumat (9/9/2022) diadakan Musyawarah Kelurahan (Muskel) Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kelurahan Oro Oro Ombo di Gedung Pertemuan Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun. Kegiatan yang dimulai pukul 07.30 – 10.00 WIB ini diikuti oleh RT, RW, LPMK, PSM, Tokoh Agama, Babinsa, serta Babinkamtibmas Kelurahan. Acara musyawarah dihadiri oleh Sekretaris…
PROGRAM KOTAKU Pantau Pembangunan Talut Sungai Jalan Anggrek Gang I
MADIUN – Kamis (8/9/2022) Lurah Kelurahan Oro Oro Ombo, Imam Nurmuhhadi, S.Sos. didampingi Kasi Trantib, Ani Subeki, S.T., dan beberapa orang staf, serta Babinsa, Babinkamtibmas melakukan kunjungan pemantauan perkembangan talut sungai di Jalan Anggrek Gang I, Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun. Pembangunan berjalan dengan lancar dan sesuai rencana.
Kunjungan Rutin ke Posyandu Balita Delima Jalan Turi Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun
MADIUN – Kegiatan kunjungan rutin ke posyandu balita di awal Bulan September ini dilakukan ke Posyandu Balita Delima yang berada di Jalan Turi, Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun, Senin (5/9/2022). Dalam kegiatan posyandu kali ini dilakukan penimbangan terhadap 31 balita yang terdaftar dalam kelompok Posyandu Balita Delima untuk mengetahui tingkat perkembangan berat…
Peletakan Batu Pertama Program KOTAKU di Kelurahan Oro Oro Ombo
MADIUN – Peletakan batu pertama talut dari Program KOTAKU (Kota Tanpa Kumuh) di Kelurahan Oro Oro Ombo dilaksanakan di sungai Jalan Anggrek, Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun, Kamis (1/9/2022). Dihadiri oleh Sekkel, Rochana Suprijanti, S.E. dan dipantau langsung oleh Kasi Trantib, Ani Subeki, S.T., serta didampingi oleh Babinsa Kelurahan Oro Oro Ombo,…
Peran Serta Kelurahan Oro Oro Ombo Memeriahkan HUT RI ke-77 di Kecamatan Kartoharjo Kota Madiun
MADIUN – Jum’at (26/8/2022) Lurah beserta seluruh pejabat/staf Kelurahan Oro Oro ombo menghadiri acara senam bersama yang dilanjutkan dengan lomba-lomba dalam rangka memperingati HUT RI ke-77 di halaman kantor Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun. Acara berlangsung dengan meriah dan hampir di setiap lomba, Kelurahan Oro Oro Ombo mendapatkan juara.
Penyaluran BPNT Pusat Kelurahan Oro Oro Ombo
MADIUN – PSM Kelurahan Oro Oro Ombo dan Tagana hari ini melakukan pendampingan penyaluran BPNT Pusat untuk bulan Juni dan Juli tahun 2022 kepada KPM (Keluarga Penerima Manfaat) Bansos Kelurahan Oro Oro Ombo, Rabu (24/8/2022). Penyaluran bansos hari ini hanya dibatasi kurang lebih 50 KPM saja. Dan akan dilanjutkan esok. Pembagian bantuan ini merupakan salah…
Pembagian Bendera Merah Putih Baru Jelang HUT RI ke-77 Warga Kelurahan Oro Oro Ombo
MADIUN – Kelurahan Oro Oro Ombo membagikan bendera merah putih baru sebanyak 125 buah kepada warga Kelurahan Oro Oro Ombo Selasa (16/8/2022). Penyaluran bendera merah putih baru dari Bakesbangpol ini ditujukan untuk warga Kelurahan Oro Oro Ombo yang tidak memiliki bendera, benderanya sudah usang, ataupun warga yang tidak mampu. Bendera-bendera ini dibagikan langsung oleh perangkat…
Verval DTKS Kelurahan Oro Oro Ombo Tahun 2022
MADIUN – Dinas Sosial PP dan PA Kota Madiun mengundang perwakilan kelurahan dan PSM untuk melakukan Verifikasi dan Validasi Data Terpadu Kesejahteraan Sosial pada hari Rabu (10/8/2022). Kegiatan undangan ini dihadiri oleh Kasi Kesos Kelurahan Oro Oro Ombo serta lima orang anggota PSM. Dimulai pukul 08.00 – 11.00 WIB.