MADIUN – Dalam rangka pelaksanaan program kerja Persatuan Wanita Olah Raga Seluruh Indonesia (Perwosi) tahun 2022, pengurus Perwosi mengadakan senam dilanjutkan pertemuan Pengurus dan Ranting Perwosi Kecamatan se-Kota Madiun di Lapak Taman Obor, Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun, Jum’at (15/7/2022). Kegiatan yang dimulai pukul 06.30 WIB ini diikuti oleh 50 orang peserta…
Kategori: Berita
Pertemuan Wali Kota dan Anggota DPRD Kota Madiun Dengan Seniman/Seniwati, RT, RW, LPMK Kelurahan Oro Oro Ombo
MADIUN – Kegiatan pertemuan Wali Kota dan Anggota DPRD Kota Madiun dengan seniman/ seniwati, RT, RW, LPMK berlangsung di Joglo Taman Obor, Keluraham Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun, Senin (11/7/2022). Kegiatan ini dimulai pukul 05.45 WIB dan diikuti oleh peserta seniman/seniwati di wilayah Oro Oro Ombo, RT, RW, dan LPMK. Dihadiri pula ketua…
Pertemuan Warga I, Pelaksanaan Kegiatan Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) Tahun 2022
MADIUN – Pelaksanaan Pertemuan Warga I berkaitan dengan Kegiatan Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) tahun 2022, diselenggarakan di Gedung Pertemuan Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun, Kamis (7/7/2022). Acara rapat dipimpin langsung oleh Lurah Oro Oro Ombo, Imam Nurmuhhadi, S.Sos. dengan narasumber Kabid Perumahan dan Permukiman Kota Madiun, Budi Agung Wicaksono, ST, M.Si., serta…
Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat, Pelatihan Ternak Lebah Madu Kelurahan Oro Oro Ombo
MADIUN – Pelatihan Ternak Lebah Madu Klanceng (trigona) Kelurahan Oro Oro Ombo dilaksanakan Kamis – Jum’at (16-17/6/2022). Kegiatan yang berlangsung selama dua hari ini dilaksanakan di Gedung Pertemuan dan halaman kantor Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun. Kegiatan ini diikuti oleh 20 orang peserta dari wilayah Kelurahan Oro Oro Ombo, dengan menghadirkan narasumber…
Kerja Bakti Wali Kota bersama Linmas dan Karang Taruna Kelurahan Oro Oro Ombo
MADIUN – Kegiatan kerja bakti Wali Kota beserta anggota DPRD Kota Madiun bersama Linmas dan Karang Taruna berlangsung di lingkungan Lapak Taman Obor, Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun, Selasa (14/6/2022). Kegiatan yang dimulai pukul 05.45 WIB ini diikuti oleh 55 orang anggota Linmas dan 70 orang Karang Taruna Kelurahan Oro Oro Ombo. …
Maklumat PPID
Rapat Pertemuan Rutin PKK Kelurahan, PKK RW, PKK RT dan Dasawisma Kelurahan Oro Oro Ombo, Pemberian Bingkisan Kepada Ibu Hamil Oleh IIDI
MADIUN – Tim Penggerak PKK Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun melaksanakan pertemuan rutin PKK di Gedung Pertemuan Kelurahan Oro Oro Ombo pada Selasa (5/6/2022). Kegiatan ini diikuti oleh Ketua Tim Penggerak PKK Kelurahan Oro Oro Ombo beserta pengurus serta anggota PKK RW dan PKK RT. Acara dipimpin langsung oleh Ibu Ketua TP…
Senam Bersama Lansia Kelurahan Oro Oro Ombo, Pertemuan Wali Kota dan Anggota DPRD Kota Madiun
MADIUN – Kegiatan pertemuan Wali Kota dan anggota DPRD Kota Madiun yang dikemas dalam Senam Bersama Lansia ini berlangsung di Lapak Joglo Taman Obor, Kelurahan Oro Oro Ombo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun, Sabtu (21/5/2022). Kegiatan ini dimulai pukul 06.30 WIB dan diikuti tidak kurang dari 70 orang lansia baik laki-laki maupun perempuan yang ada di…
Visi Misi
Visi : “Terwujudnya Pemerintahan Kelurahan Oro Oro Ombo Bersih Berwibawa Menuju masyarakat Sejahtera” Misi : Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat Kelurahan Oro Oro Ombo. Mewujudkan Pemerintahan yang Baik (Good Governance) Melalui Peningkatan Kualitas Pelayanan Kepada Masyarakat. Kelurahan Oro Oro Ombo.. Meningkatkan Pembangunan Berbasis Pada Partisipasi Masyarakat Kelurahan Oro Oro Ombo. Dalam Perencanaan, Pelaksanaan dan Pengawasan Pembangunan….